Matematika

Pertanyaan

rumus mengitung bunga, diskon, pajak??

1 Jawaban

  • 1. Rumus Bunga adalah
    (B=L×P×M)

    L=Lama
    P=Persen(%)
    M=Modal

    A. Besar bunga harian rumusnya

    = Banyaknya hari menabung
    ------------------------------------------- ×P×M
    360×100
    --- = Per

    B. Besar bunga tunggal bulanan

    = Banyaknya bulan
    -----------------------------------------×P×M
    12

    C. Besar bunga tunggal tahunan

    = Bunga 1 tahun = P×M

    2. Rumus Diskon adalah

    = Harga bersih = harga semula - rabat(diskon)

    3. pajak PPh

    = (Pendapatan awal - Pendapatan yang tidak kenak pajak) hasilnya × Persen dari pajak penghasilan(PPh)

    pajak PPn

    = (persen dari pajak ppn × harga pembelian barang) hasilnya ditambah dengan harga pembelian awal tadi.


    jika kurang jelas silahkan PM saja




Pertanyaan Lainnya